Sofina Marisa, siswi SMP Srijaya Negara Palembang, telah mengikuti turnamen pencak silat Open Tournament Bumi Sebimbing Sekundang piala Kemenpora RI I 2022 dalam kategori Seni Tunggal Putri pra remaja dan berhasil mendapatkan juara I dan kategori Tanding kelas B Putri pra remaja juga berhasil mendapatkan juara I. Turnamen tersebut diadakan di Baturaja Provinsi Sumatera Selatan…
Selengkapnya